Anggota Pramuka di Pejawaran Banjarnegara Ditempa Jadi Pemimpin Handal
Gerakan Pramuka diharapkan dapat menghantarkan geerasi muda menjadi pemimpin yang handal, cakap dan berkualitas dimasa mendatang. Hal tersebut dikemukakan oleh kepala SMPN 1 Pejawaran selaku Kamabigus...